
Satu hal yang sangat wajar ketika membuat blog, pasti anda ingin membuat blog anda menjadi banyak pengunjung dan banyak memiliki komentar. Karena itulah Nabil02 akan memberikan informasi tentang
Cara Praktis Agar Blog Menjadi Ramai Dan Banyak Komentar.
Memiliki banyak komentar itu sangatlah penting,, karena jika komentar banyak akan tetapi blog anda selalu banyak pengunjung. Anda tertarik bukan ??
Langsung yukk -->>
umpamakan ada yang baru membuat blog, sebut saja namanya "A".
dengan penuh semangatnya, si "A"pun membuat postingan demi postingan. Sampai akhirnya 1 bulan lebih,
tetapi ia ingin sekali ramai pengunjung. Si "A" pun terus membuat postingan, tetapi postingannya adalah hasi
COPAS. semakin lama 2 bulan telah lewat, ia sedih sekali, karena blognya masih sangat sepi. Suatu saat Si "A" menemukan blog orang yang sangat ia suka dengan Desain desain yang sangat bagus, umpamakan namanya Si "B". nah, disitulah Si "A" menemukan sahabat untuk membantu ia agar blognya memiliki banyak pengunjung.
A : Mas, saya sudah membuat blog dengan banyak posting. Tetapi mengapa postingan ini hanya memiliki 1-2 komentar ?
B : Saya sudah melihat blog anda, tetapi saya lihat post anda seperti COPAS dari blog saya. jika anda memang ingin banyak pengunjung dan banyak komentar, silahkan atau usahain Postnya tidak dari hasil COPAS :)
Si "A" pun membuat postingan dengan tidak dari hasil COPAS, tetapi masih saja sepi.
A : Mas, saya sudah membuat post tidak dari hasil COPAS, tetapi kok masih sepi ?
B : Anda memang sudah membuatnya, tetapi loading blog anda terlalu lama / lemot. usahakan anda menghapus Widget Widget animasi / Widget yang tidak diperlukan :)
Si "A" pun mencoba untuk menghapus widget yang tidak di perlukan, tetapi masih sepi juga.
A : Saya sudah menghapus Widgetnya, tetapi kok masih juga sepi sih ?
B : Anda memang sudah menghapusnya, tetapi dengan tampilan blog anda ( Ukuran teks terlalu small atau Kecil, Background anda tidak sesuai dengan warna / ALAY, ) coba anda usahakan untuk memodifikasinya.
Si "A" pun kembali mencoba untuk memodifikasi, tetap saja sepi.
A : Saya sudah mencoba memodifikasinya, tetap saja sepi ? ayolah mass, tolong ya :)
B : Blognya sudah lumayan bagus, hanya para pengunjun tidak suka berkomentar karena
Verifikasi Captcha di blog anda aktif, anda harus menghilangkan Captcha tersebut.
Si "A" pun mencobanya, sekarang blog nya sudah menjadi juara pengunjun terbanyak dan juara komentar terbanyak di BLOGGER Indonesia, karena sudah 3 bulan menjadi Pemblogger, itupun atas bantuan Si "B" dan Do'a . :)
Demikian informasinya, semoga bermanfaat!!! :)
Judul : Cara Praktis Agar Blog Menjadi Ramai Dan Banyak Komentar
Deskripsi : Satu hal yang sangat wajar ketika membuat blog, pasti anda ingin membuat blog anda menjadi banyak pengunjung dan banyak memiliki komentar. K...